Baca Juga: Anies Kunjungi DPP PKB, Netizen: Kapan PKB Sowan ke PKS, Permisi ke Partai Koalisi
Menyadari Rp 399,5 miliar itu jumlah yang besar, PSSI juga telah menjalankan berbagai upaya untuk meningkatkan nilai komersialisasi yang dimiliki, termasuk keberadaan timnas dan turnamen-turnamen sehingga lebih mandiri.
"Seperi saat ini, kolaborasi dengan Kemenpora sangat dibutuhkan. Namun kami di PSSI terus berusaha mandiri dengan mengembangkan aspek komersialisasi sehingga ada beberapa event yang kami ikuti, PSSI keluar dana sendiri, seperti AFF lalu dan event lain. Jadi kami tidak mau terus meminta. Kami optimistis sepakbola bisa berkembang, dari prestasi hingga komersialisasi sehingga tidak lagi membebani pemerintah," lanjut Erick.
Baca Juga: Janji Anies Baswedan Saat Berkunjung ke Kantor DPP PKB
Rencana Menpora Tinjau Pelatnas ke Jerman
Sementara itu, Menpora, Dito Ariotedjo berencana meninjau Pelatnas tim U-17 ke Jerman dalam pekan depan.
Ia menyatakan dukungan besar yang diberikan ke PSSI sudah diagendakan ketika Indonesia ditunjuk menjadi tuan rumah FIFA U17.
"Jadi tidak mendadak dan sudah dianggarkan. Dengan dukungan ini, kita harap Indonesia akan mendapat trust kembali dari sepakbola internasional setelah kegagalan U20 lalu," katanya.
"Dan dukungan pelatnas tim juga dalam konteks itu, yakni agar kita sebagai tuan rumah bisa punya persiapan yang bagus sehingga mampu berprestasi tinggi," sambungnya.***
Baca Juga: Kunjungi DPP PKB, Anies dan Cak Imin Samakan Visi dan Pandangan
Artikel Terkait
PSSI Buka Tender Sponsorship Kategori Pakaian, Sepatu, dan Aksesoris Timnas Indonesia Periode 2024-2025
Jokowi Bakal Beri Tanda Jasa kepada Presiden FIFA Gianni Infantino di Piala Dunia U-17
Jelang Lawan Korea Selatan, Timnas Indonesia U-17 Terus Dipoles
Timnas Indonesia U-17 Vs Korsel, Ini Jadwal dan Harga Tiket Termurah dan Termahal!
Jelang Piala Dunia U-17, JakPro Bongkar Rumput JIS Sesuai Rekomendasi FIFA
Apa Filosofi Bacuya? Lambang dan Maskot Piala Dunia U-17 di Indonesia
Pembelian Tiket Piala Dunia FIFA U-17 Sudah Dibuka, Pendaftaran Melalui Link Ini
Daftar 24 Negara di Piala Dunia FIFA U-17, Intip Tanggal Mainnya