• Jumat, 22 November 2024

Libatkan Masyarakat, Bawaslu Minta Warga Tanya Jajaran Pengawas Pemilu Terkait Pengawasan Pemilu 2024

- Selasa, 5 Desember 2023 | 12:07 WIB
Peserta Sosialisasi Pengawasan Pemilu Partisipatif Pemilu 2024. (Foto: bawaslu.go.id)
Peserta Sosialisasi Pengawasan Pemilu Partisipatif Pemilu 2024. (Foto: bawaslu.go.id)

"Silakan disimak, rekan-rekan nanti jadi agen yang akan menyampaikan kepada masyarakat khususnya masyarakat Gadog pada Pemilu 2024," tuturnya.

Miftah berharap Pemilu 2024 dapt menjadi pemilu berkualitas, bermutu, serta outputnya akan terpilih putra-putra Indonesia yang akan memimpin lima tahun ke depan.

Sebagai informasi, peserta sosialisasi ini terdiri dari para kader Posyandu, ibu-ibu PKK, dan sejumlah warga desa.***

Baca Juga: Sah, Bunga Citra Lestari Menikah Dengan Tiko Aryawardhana di Bali

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizinĀ redaksi.

Editor: Al-Afgani Hidayat

Sumber: bawaslu.go.id

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

X