Baca Juga: Densus 88 Tangkap Terduga Teroris di Boyolali, Terduga Belum Diketahui Terafiliasi Golongan Tertentu
Selesai di Subang, Prabowo langsung bertolak ke Jakarta untuk menghadiri agenda 'Suara Muda Indonesia untuk Prabowo-Gibran' di Jakarta Convention Center (JCC).
Ia kembali menegaskan akan melanjutkan program yang di lakukan oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi).
"Saya komit akan terus melanjutkan program beliau," ucapnya.
Acara keempat yang dikunjungi Prabowo adalah 'Ndaru Bershalawat Bersama Seribu Ulama dan Sejuta Santri untuk Pemilu Damai' di Stadion Maulana Yusuf, Serang, Banten.
Bersama Habib Luthfi, Jenderal TNI (Purn) Dudung Abdurachman, dan ribuan massa, Prabowo tetap terbakar semangat meskipun sejak pagi sudah menyapa puluhan ribu rakyat pendukungnya di lokasi yang berbeda.
Pada kesempatan itu, Habib Luthfi menyatakan pilihan kepada Pasangan Calon (Paslon) Prabowo-Gibran.
"Jangan tanya Habib Luthfi kosong berapa, sudah jelas Pak Prabowo," katanya.***
Artikel Terkait
Jokowi Saksikan Penyerahan Pesawat Keempat C-130J Super Hercules oleh Prabowo untuk TNI AU
Hasil Survei LSI di Sumbar: Prabowo-Gibran 49,8%, Anies-Imin 42,1%, Ganjar-Mahfud 4,3%
Bertemu di Wisma Bakrie Center, Begini Momen Akrab Pertemuan Prabowo dan Aburizal Bakrie
Hadiri Pertemuan KWI, Prabowo Sampaikan Komitmen Pada Kontestasi Santun dan Damai
Dapat Nasihat dari Kardinal Suharyo, Prabowo: Wejangan untuk Umat Katolik dan Seluruh Rakyat Indonesia
Prabowo Kunjungi KWI, Kardinal Suharyo: Intinya Persatuan dan Kerukunan, Wilayah Kami Iman Tidak yang Lain
Tak Hanya Teruskan Program Jokowi, Prabowo Bakal Sempurnakan dan Tambahkan Program
Ratusan Emak-emak Deklarasi Gukung Prabowo-Gibran, RKP Diminta Ajak Masyarakat Datang ke TPS Pilih Paslon 02
Kelompok Usaha Warga Deklarasi Dukung Prabowo-Gibran, Paslon 2 Diyakini Mampu Sempurnakan Program Untuk UMKM
Prabowo dan Relawan Ndaru Bershalawat Bersama di Serang, Habib Luthfi Tegaskan Dukungan ke Paslon 02