Selain para pemimpin negara tersebut, empat tokoh internasional lainnya juga telah mengucapkan selamat kepada Prabowo, seperti eks PM Thailand Thaksin, eks PM Inggris Tony Blair, juga Deputi Perdana Menteri (DPM) Australia Marles serta Menteri Luar Negeri Turki Hakan Fidan.
Hasil sementara perolehan suara Prabowo di KPU per Rabu (21/2) hingga pukul 12.05 WIB telah mencapai 73,58%. Dari data tersebut, Prabowo-Gibran mendominasi perhitungan suara. Prabowo mendapatkan 59.205.078 suara atau sekitar 58,76%.
Sementara dari hasil perhitungan cepat dari beberapa lembaga, seperti Litbang Kompas menyebutkan Prabowo-Gibran unggul 58,47%. Poltracking Indonesia turut mencatat perolehan suara Prabowo-Gibran yang memimpin di puncak sebesar 58,51%.
Berikut daftar tokoh dunia yang sudah mengucapkan selamat untuk Prabowo per Rabu (21/2):
Via Telepon:
1. PM Australia, Anthony Albanese
2. DPM Australia, Richard Marles
3. PM Singapura, Lee Hsien Loong
4. PM Malaysia, Anwar Ibrahim
5. Presiden Sri Lanka, Ranil Wickremesinghe
6. PM Albania, Edi Rama
7. Presiden Timor Leste, José Ramos-Horta
8. Sultan Brunei, Hassanal Bolkiah
9. eks PM Thailand, Thaksin Sinawatra
10. eks PM Inggris, Tony Blair
11. Menlu Turki, Hakan Fidan
12. Presiden Nicaragua, Daniel Ortega
Via Twitter/Surat:
1. PM India, Narendra Modi
2. PM Inggris, Rishi Sunak
3. Presiden Rusia, Vladimir Putin
4. Presiden China Xi Jinping
5. Presiden Filipina Bongbong Marcos
Baca Juga: Al Nassr Unggul 2-1 atas Al Fateh Pada Pertandingan Awal Tahun, Cristiano Ronaldo Cetak Gol
Artikel Terkait
Prabowo Kunjungi Rumah Almarhum Jenderal Wismoyo Arismunandar Usai Ziarah ke Makam Orangtua
Soal Isu Program Makan Siang Gratis Terlaksana di 2029, Begini Penjelasan Lengkap TKN Prabowo-Gibran
Berziarah ke Habib Ali Kwitang, Prabowo Kunjungi Rumah Habiab Ali bin Abdurrahman Al Habsyi
Capres Prabowo Subianto Dapat Surat Ucapan Selamat oleh PM Inggris Usai Unggul di Quick Count
Sowan ke Museum dan Galeri Ani SBY, Prabowo Ungkapkan Alasan Kedatangannya di Pacitan
Kemenangan Prabowo Karena Kecintaan Rakkyat, Kukrit: Nantinya Meneruskan Pembangunan dan Kesejahteraan
Dampingi Jokowi Resmikan RSPPN, Prabowo: 21 RS Lainnya Diresmikan Hari Ini, RSPPN Jadi RS Terbesar TNI
Rampungkan RSPPN dan 25 RS TNI, Ini Isi Laporan Prabowo Subianto ke Presiden Jokowi
Beredar Poster Berisi Daftar Menteri Kabinet Indonesia Emas, Begini Tanggapan Jubir TKN Prabowo-Gibran
Terima Kunjungan Panglima Angkatan Bersenjata Australia, Prabowo Diskusikan Bidang Pertahanan