Cerita lain datang dari Menko Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK), Pratikno mengungkap akan berbagi kantor dengan Menko Bidang Pemberdayaan Masyarakat, Muhaimin Iskandar.
"Tadi kami sudah diskusi dengan Sesmenko PMK mana yang disiapkan untuk Pak Menko Muhaimin Iskandar (dan untuk dirinya)," kata Menko PMK Pratikno di Istana Kepresidenan, Jakarta, Senin (21/10/2024).
Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman, Maruarar Sirait juga mendapatkan nasib serupa dan lebih memilih untuk ikut arahan selanjutnya dari Mensesneg.
Kementerian yang ditangani Maruarar adalah pecahan dari Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR).
Baca Juga: Pembalap Yamaha Aldi Satya Mahendra Juara Dunia WorldSSP300 2024: Bahagia Sekali Pulang ke Indonesia
"Saya belum tahu kantornya, saya ikut saja (arahan Mensesneg)," kata Maruarar Sirait di Istana Kepresidenan, di hari yang sama.
Dalam kesempatan berbeda, Menteri Kebudayaan, Fadli Zon juga mengungkap belum adanya kejelasan kantor kementeriannya.
Memaklumi Kemendikbud Ristek RI kini dipecah menjadi tiga kementerian, Fadli Zon mengaku dirinya masih orang baru.
Baca Juga: GIIAS Semarang 2024, Chery Hadirkan Tiggo 5X dan 8, Omoda E5 hingga iCAR 03
"Nah, kita ini kan orang baru di sini ya. Jadi kita lihat dulu ini, habis ini dilihatkan seperti apa," ujar Menteri Kebudayaan RI itu usai dilantik di Istana Kepresidenan, pada Selasa (22/10/2024).
Sementara itu, Fadli Zon meyakini sudah ada pembagian secara garis besar dan masih menunggu arahan lebih lanjut dari Mensesneg RI.
"Yang pasti di sinilah (kantor Kemendikbud Senayan) Mau di mana lagi," tandasnya.
Daftar Kementerian yang Belum Punya Anggaran
Artikel Terkait
Lengkap! Prabowo Umumkan Susunan Wakil Menteri Kabinet Merah Putih Periode 2024-2029
Lengkap Banget! Susunan Kabinet Merah Putih Pemerintahan Prabowo – Gibran: 48 Menteri, 5 Pejabat Setingkat Menteri dan 56 Wamen
Presiden Prabowo Lantik 48 Menteri Kabinet Merah Putih dan 5 Pejabat Setingkat Menteri, Ada Luhut B Pandjaitan
Kejutan! Presiden Prabowo Lantik Luhut bersama 48 Menteri Kabinet Merah Putih, Tidak Ada Sang Ajudan Teddy
Presiden Prabowo Lantik Sekretaris Kabinet dan Wakil Menteri Kabinet Merah Putih, Ini Daftar Lengkapnya!
Deretan Menteri Era Jokowi yang Kini di Bawah Kepemimpinan Prabowo, Ternyata Ada yang Usianya Setara Gibran
Baru 3 Hari Dilantik, Ini Deretan Kontroversi Menteri di Kabinet Merah Putih Prabowo
Prabowo Kirim Menteri Kabinet Merah Putih ke Lembah Tidar Magelang, Ini Alasan Sang Presiden!
Prabowo Tegas ke Para Menteri Kabinet Merah Putih: Copot Pejabat yang Tak Kerja Keras Daripada Bikin Susah!
Geliat Penegakan HAM di Indonesia: Janji Prabowo hingga Menteri Natalius Pigai Minta Anggaran Tambahan
Prabowo Boyong Menteri Kabinet Merah Putih ke Akmil Magelang: Cermin Sikap Tegas Sang Presiden yang Kini Dikenal 'Gemoy'
Tiga Menteri Ikonik Era Jokowi yang Dicintai Netizen Tapi Tidak Ada di Kabinet Prabowo, Salah Satunya Eks Menlu RI Retno Marsudi