Presiden Megawati Sempat Punya Empat Jubir
Berdasarkan pengamatan, pada era Presiden Megawati Soekarnoputri jabatan juru bicara presiden tidak terlalu jelas.
Baca Juga: KPR BRI Property Expo 2024 Beri Kemudahan dan Keuntungan Maksimal Bagi Calon Maupun Nasabah
Namun sejumlah tokoh kerap mewakili Megawati berbicara untuk mengungkapkan kebijakannya ada empat orang.
Empat tokoh juru bicara sang Presiden RI ke-5 itu ialah Pramono Anung, Roy BB Janis, Bambang Kesowo, dan Sutjipto.
Tiga Jubir Andalan Presiden SBY
Presiden RI ke-6, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) memberikan jabatan juru bicara presiden secara resmi kepada tiga tokoh yang menjadi kepercayaannya.
Tiga orang tokoh jubir itu adalah Dino Patti Djalal, Andi Mallarangeng, dan Julian Aldrin Pasha.
Presiden Jokowi Hanya Menunjuk Dua Jubir
Presiden RI ke-7 Joko Widodo (Jokowi) mengangkat satu tokoh jubir bernama Johan Budi sebagai juru bicaranya pada tahun 2016 silam.
Pada periode kepemimpinannya yang kedua, Jokowi menunjuk Fadjroel Rachman sebagai juru bicara presiden untuk menggantikan Johan Budi yang menjadi anggota dewan, hingga akhir masa jabatannya pada tahun 2024.***
Artikel Terkait
Momen Prabowo Tiba di Istana Kepresidenan Peru Disambut Pasukan Jajar Kehormatan
Prabowo Dianugerahi Tanda Kehormatan Tertinggi ‘Order of the Sun’ oleh Presiden Peru Dina Boluarte
Hasil Pertemuan Prabowo dengan Dina Boluarte: Indonesia-Peru Sepakat Perkuat Hubungan Kerja Sama Bilateral
Presiden Vietnam Luong Cuong Puji Prabowo Subianto: Dengan Keberanian Bapak Indonesia akan Berkembang Unggul!
Momen Keakraban Prabowo dengan Para Pemimpin Dunia di Forum APEC 2024: Bergandengan Tangan hingga Foto Bersama
Usai Hadiri APEC 2024 di Peru, Presiden Prabowo Berpesan: Jaga Perdagangan Bebas, Adil dan Teratur
Tegas! Presiden Prabowo Sebut Tiga Peran Strategis yang Diemban APEC Ditengah Tantangan Global yang Kian Kompleks
Rela Menunggu Tiga Jam, Puluhan WNI di Brasil Sambut Kedatangan Presiden Prabowo: Senang dan Bangga bisa Berjabat Tangan
Dari APEC 2024 Peru, Presiden Prabowo Subianto Tiba di Brasil Hadiri KTT G20
Prabowo Bertemu Sekjen PBB di Brasil, Bahas Kemerdekaan Palestina hingga Perubahan Iklim
Presiden Prabowo Rindu Tanah Air: Saya Ingin Segera Pulang!
Prabowo Hadiri Indonesia-Brasil Business Forum 2024, Ingin Belajar Program Makan Bergizi Gratis dan Energi Terbarukan