“Prabowo-Gibran unggul di daerah-daerah yang tidak mampu dikuasai oleh PDIP,” ucapnya.
Sementara itu, menurut Hendri, partai-partai yang tergabung dalam Koalisi Indonesia Maju (KIM) belum mampu mengoptimalkan Jokowi Effect untuk memenangkan capres dan cawapres yang mereka usung.
Baca Juga: Jusuf Kalla Nyatakan Dukungan ke Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar, Ini 4 Alasannya
Padahal, tingkat kepuasan masyarakat Jateng terhadap kinerja pemerintah masih cukup tinggi, yakni 77,4%.
“Approval rating Pak Jokowi masih tinggi di Jawa Tengah, tapi belum bisa dioptimalkan oleh KIM,” ujarnya.***