“Jadi nanti data-data yang sifatnya umum, kemudian data-data yang memang seperti statistik dan sebagainya itu akan disimpan di cloud sehingga tidak penuh yang ada data yang ada di PDN,” tuturnya.
Tak hanya itu, Hadi juga menegaskan, Badan Sandi dan Siber Negara (BSSN) akan terus meningkatkan proteksi keamanan siber dengan cara menyambungkan komando kendali BSSN dan mengaktifkan Computer Security Insident Response Team (CSIRT).***
Baca Juga: Gerindra Usung Andra Soni dan Dimyati Natakusumah di Pilgub Banten, Ada PKS Hingga NasDem di KBM