berita-publik

Ketua MPR Sebut 33 Kepala Negara Hadiri Pelantikan Presiden Prabowo-Gibran Pagi Ini

Minggu, 20 Oktober 2024 | 00:57 WIB
Potret Ketua MPR, Ahmad Muzani. (Foto: Instagram @ahmadmuzani2)

Baca Juga: Sang Dirut Sunarso Dinobatkan Sebagai CEO of The Year: BRI Raih Dua Penghargaan Bergengsi Pada detikcom Awards 2024

Kemudian, PM Timor Leste, Xanana Gusmao, PM Serbia Miloš Vučević, PM Vanuatu, Charlot Salwai Tabimasmas, Wakil Presiden Vietnam, Vo Thi Anh Xuan

Telah hadir pula, Wakil Perdana Menteri Qatar, Dr. Khalid bin Mohamed Al-Attiyah, Wakil Presiden Laos Pany Yathotou, dan Wakil PM Rusia, Denis Manturov.

Sementara itu, Kementerian Luar Negeri (Kemlu) menyebut bahwa  20 Kepala Negara akan menghadiri pelantikan Presiden terpilih Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming.

Baca Juga: Tingkatkan Kualitas Pendidikan dan Cetak SDM Unggul, ‘BRI Peduli Ini Sekolahku’ Bantu Renovasi SDN 001 Sungai Pagar Kampar Riau

Tidak hanya kepala negara, terdapat pula sekitar 34 perwakilan negara lain akan datang ke pelantikan presiden dan wapres RI.

Terkait pengamaman pelantikan Prabowo-Gibran, Polda Metro Jaya mengerahkan 6.757 personel.

Sedangkan TNi mengerahkan 100.000 prajurut, untuk mengamnakan tamu VVIP.***

Halaman:

Tags

Terkini