berita-publik

BRI Perkuat Sinergi dengan Badan Kepegawaian Negara untuk Peningkatan Layanan Perbankan Bagi Pegawai BKN

Kamis, 24 Oktober 2024 | 18:32 WIB
Potret usai penandatangan Nota Kesepahaman dan Perjanjian Kerja Sama antara BRI dengan BKN, di Jakarta, pada Selasa (22/10/2024). (Foto: Dok. BRI)

Baca Juga: Prabowo Boyong Menteri Kabinet Merah Putih ke Akmil Magelang: Cermin Sikap Tegas Sang Presiden yang Kini Dikenal 'Gemoy'

Plt. Kepala BKN Haryomo Dwi Putranto, menambahkan bahwa kerja sama dengan BRI ini kembali membuktikan kepercayaan yang tinggi terhadap BRI sebagai mitra strategis.

 "Terpilihnya BRI sebagai mitra kami merupakan bukti bahwa BRI dipercaya untuk mendukung peningkatan kinerja BKN,” ucapnya.

“Peningkatan layanan ini tidak hanya fokus pada kebutuhan BKN sebagai institusi, tetapi juga untuk kesejahteraan dan kemudahan pegawai dalam mengakses fasilitas perbankan," pungkas Haryomo.***

Halaman:

Tags

Terkini