berita-publik

Momen Menarik Prabowo di Inggris: Elus Larry the Cat dan Beri Perhatian ke Sri Mulyani yang Kedinginan

Jumat, 22 November 2024 | 22:17 WIB
Potret Presiden Prabowo Subianto mengelus Larry the Cat di kediaman sekaligus kantor Perdana Menteri (PM) Inggris, Keir Starmerdi, Kamis (21/11/2024). (Foto: Instagram.com/@prabowo)

Baca Juga: BRI Peduli Beri Beasiswa dan Sarana Prasarana kepada YPAC Jakarta Guna Pengembangan Penyandang Disabilitas

Terlihat, Prabowo yang mengenakan jas dan syal bernuansa biru gelap itu mengelus kepala dan perut Larry.

Larry merupakan seekor kucing dengan warna abu-abu yang memiliki 'jabatan' sebagai kepala pemburu tikus di kantor PM Inggris.

"Meeting Larry the cat at 10 Downing Street. London, United Kingdom (Bertemu Larry the cat di 10 Downing Street. London, Inggris)," tulis Prabowo, di akun Instagram pribadinya @prabowo, Jumat (22/11/2024).

Baca Juga: Legislator Soroti Kasus Polisi Tembak Polisi: Polri Harus Mengusutnya Secara Transparan Demi Nama Baik!

Unggahan Prabowo tengah mengelus Larry the Cat pun menuai ribuan komentar dari netizen.

Mayoritas dari mereka menulis kekhawatiran soal 'kecemburuan' yang akan muncul dari Bobby Kertanegara, atau Bobby the Cat, kucing kesayangan Prabowo.

"Pak, inget Bobby plis, dicheck siapa tau lagi galau," komentar pengacara kondang Dewi Noor Kumalasari @dewikumala89.

Baca Juga: Pengemudi Ojol Bisa Jadi Wakil Menteri? Kisah Inspiratif Immanuel Ebenezer yang Dulu Cuman Modal Surat Nikah, Kini Asetnya Triliunan

"Bobby be like: Oh jadi gitu y kalau jauh dari aku, cukup tau aja deh, semua cowok sama semua miawww," tulis @jakaparker, yang komentar disukai lebih dari 5 ribu orang.

"Bobby: kupikir kita spesial," tulis @andijerni.

"Bobby: Jaaadiii, selama ini aku cuma bahan gabut, iya?" tulis @piyan.me.

Baca Juga: Detik-detik Pameran Otomotif MUF GJAW 2024 Dibuka, Ini yang Wajib Diketahui Sebelum Berkunjung

Beri Perhatian Kepada Sri Mulyani

Pada kesempatan lain, Presiden Prabowo juga terlihat memberikan perhatian kepada Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani.

Halaman:

Tags

Terkini