Dia ingin Indonesia menjadi negara industri yang maju dan tidak melulu menjadi sekadar eksportir bahan mentah.
Menurutnya, setiap negara akan memperjuangkan kepentingan nasional, terlebih untuk melindungi rakyatnya.
"Saya pikir ini salah presepsi. Kami tidak proteksionis. Apa yang kami lakukan sangat logis, setiap negara di dunia akan memperjuangkan atau melindungi kepentingan inti nasional, rakyatnya," tuturnya.
Bagi Prabowo, impor barang secara terus menerus merupakan hal yang tidak adil bagi rakyat Indonesia.
Baca Juga: Diperiksa Terkait TPPU SYL, Nayunda Nabila Dicecar Pertanyaan Soal Aliran Uang dan Pemberian Barang
"Kita ingin melakukan industrialisasi dan itu adalah sumber daya alam kita yang harus dilindungi demi kepentingan rakyat. Kita harus mendapatkan nilai penuh untuk itu. Kita tidak bisa terus mengimpor barang-barang industri sepanjang waktu. Itu tidak adil bagi rakyat kita," katanya.
Pada kesempatan itu, Prabowo Subianto turut didampingi wakil presiden terpilih, Gibran Rakabuming Raka.***
Baca Juga: Polisi Ungkap Motif Pelaku Pembunuhan Mayat Terbungkus Sarung, Dipicu Sakit Hati Sering Dimarahi
Artikel Terkait
Tanggapi Putusan MK, Prabowo Baryukur Perkara Sengketa Pilpres di MK Selesai
Menyesal Tak Hadir Dalam Penetapan Prabowo-Gibran Sebagai Presiden dan Wapres, Mahfud MD Beberkan Alasannya
Alasan Mahfud MD Tak Hadiri Penetapan Prabowo-Gibran di KPU, Terlambat Terima Undangan
Usai Penetapan Prabowo-Gibran, Partai Perindo Sampaikan 4 Hal, Ketiga Siap Menatap ke Depan
Kenang Kebersamaan Dengan Prabowo Sejak 1996, Rais Aam PBNU Doakan Pemerintahan 2024-2029
Apresiasi Komitmen PBNU Dukung Pemerintahan Mendatang, Prabowo: Tugas Kami Jaga Kekayaan Indonesia
Persiapkan Diri Jelang Pelantikan Presiden-Wapres RI, Prabowo Rumuskan Langkah Strategis Bangun Indonesia
Ganjar Kritik Wacana Prabowo-Gibran Tambah 40 Kementerian: Tidak Sesuai Undang-undang
Ceritakan Angka 8 dan 13 yang Kerap Muncul di Hidup Prabowo, Begini Awal Mula Dirinya Disebut 08
Bicara Program Makan dan Susu Gratis di Talk to Al Jazeera, Prabowo: Sangat Strategis Bagi Masa Depan Indonesia