Baca Juga: Kandaskan Impian Prancis Usai Laga di Semifinal, Spanyol Melaju ke Final EURO 2024
Pria yang sudah bekerja sebagai hakim selama 24 tahun ini sempat dilantik menjadi wakil ketua PN Pangkalan Bun Kalteng pada tanggal 29 Desember 2016 lalu.
Tiga tahun kemudian, ia dilantik menjadi Ketua PN Wonosari Gunung Kidul.
Namun pada tahun 2021, ia dipindahkan tugas di PN Bandung dengan pangkat Pembina Tingkat 14B.
Sementara itu, menurut laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara LHKPN periodik 2024 dilaporkan, pada tanggal 2 Januari 2024, Eman memiliki total harta kekayaan mencapai Rp294 juta.
Baca Juga: Pegi Setiawan Dibebaskan, Ngaku Sempat Dapat Pukulan Saat Jadi Tahanan oleh Penyidik
Selain itu, ia juga memiliki tanah dan bangunan seluas 421 meter persegi di Kabupaten atau Kota Pemalang senilai RP600 juta.
Hakim satu ini juga memiliki tanah dan bangunan seluas 104 meter persegi di Bogor.
Bahkan, harta bergerak lain miliknya yaitu sebesar Rp12. 400.000 juta dan kas setara kas senilai Rp35.565.736.
Total kekayaannya mencapai Rp774.465.736. Namun demikian, ia juga memiliki utang sebanyak Rp480.434.229.
Meski memiliki harta kekayaan ratusan juta, ia diketahui hanya memiliki satu kendaraan sepeda motor Honda NC11CF1C tahun 2013 senilai Rp6.500.000.***
Baca Juga: Fokus Menangkan Pilkada di Sejumlah Daerah, PKS dan PSI Sepakat Berkoalisi
Artikel Terkait
Vina Cirebon Dibunuh dan Dirudapaksa Pada 2016, Kini Polisi Buru 3 Tersangka Buron, 8 Tertangkap
Ibu Pegi Bantah Anaknya Masuk Dalam DPO, Kuasa Hukum Paparkan Kejanggalan Penghentian Sementara Kasus 2016 Lalu
Terdapat Peran Tak Sesuai Dalam Film Vina Sebelum 7 Hari, Boyke Minta Produksi Film Tarik Kalimat Kisah Nyata
Pegi Bantah Terlibat Kasus Pembunuhan Vina Cirebon: Ini Fitnah, Saya Rela Mati
Ini Alasan Polisi Sulit Tangkap Pegi Selama 8 Tahun: Ubah Nama dan Tak Ada yang Berani Jelaskan Soal Tersangka DPO Kasus Vina Cirebon
Ungkap Jumlah Tersangka Kasus Vina Cirebon, Polisi: Bukan 11, Tapi 9, DPO Hanya Satu
Tanggapi Soal Identitas Pegi, Lusiana Beberkan Nasab: Pertama Pegi Setiawan, Kedua Robi Setiawan, Ketiga Saya
Beri Alasan Penghapusan DPO Kasus Vina Cirebon, Polisi Tunggu Bukti dan Keterangan Guna Ungkap Lebih Lanjut
Buka Hotline Pengaduan Masyarakat Soal Kasus Vina Cirebon, Polda Jabar Minta Masyarakat Beri Informasi Tambahan
Minta Kasus Vina Cirebon Ditangani Secara Tuntas, Jenderal Listyo Sigit: Berikan Rasa Keadilan
Polda Jabar Beri Alasan Soal Absen Dalam Sidang Pegi Setiawan Kasus Vina: Ada Jadwal Agenda
Sidang Praperadilan Perdana Pegi Setiawan Digelar, Polda Jabar Pastikan Proses Penangkapan Sesuai Prosedur
Pegi Setiawan Dibebaskan, Ngaku Sempat Dapat Pukulan Saat Jadi Tahanan oleh Penyidik
Usai Pegi Setiawan Dibebaskan, Marwan Iswandi Beri Informasi Terkait Keberadaan Pegi Perong Asli Pelaku Pembunuhan Vina dan Eky