Kepala Sudin Dukcapil Jakarta Barat, Gentina Arifin menyebut, pelayanan e-KTP Agnez sama dengan pelayanan biasa.
“Lazimnya pelayanan KTP elektronik bagi masyarakat umum,” kata dia, dikutip dari Antara, Kamis (31/8/2023).
"Sebenarnya pelayanan KTP elektronik dari Sudin Dukcapil Jakarta Barat sudah sampai ke kelurahan,” sambung Gentina.
Baca Juga: Melihat Prabowo dan Ganjar Salam Komando di Depan Jokowi, Gibran: Adem
Ia pun berharap, kedatangan Agnez Mo melakukan perekaman e-KTP, dapat menginspirasi warga untuk segera mengurus e-KTP.
“Harapannya kalau Agnes Monica melakukan perekaman KTP elektronik, maka warga lain khususnya yang belum melakukan perekaman bisa segera mendatangi kelurahan masing-masing," harap Gentina.
Khususnya, lanjut Gentina, bagi warga yang sudah berusia 17 tahun.
Dia mengatakan, pihaknya sedang berupaya melakukan perekaman KTP elektronik di sekolah-sekolah yang ada di Jakarta Barat.
Perekaman KTP elektronik tersebut, kata Gentina, dilakukan untuk menjaring pemilih pemula menjelang Pemilu 2024, serta mempermudah pelajar memiliki identitas kependudukan.***
Artikel Terkait
Lusa, Partai Gelora Deklarasi Dukungan, Anis Matta: Prabowo Adalah ‘Man of The Moment’ di Pemilu 2024
Kemenag Darurat Penghulu, Berharap Usulan Formasi Disetujui Kemenpan RB
Melihat Prabowo dan Ganjar Salam Komando di Depan Jokowi, Gibran: Adem
Atasi Polusi Udara di Jabodetabek, Menperin Terbitkan SE Pengendalian Emisi Gas Buang Sektor Industri
Rekomendasi Motor Listrik Murah Bersubsidi, Harga Mulai Rp5 Juta
Biang Kerok Polusi Udara, Perusahaan Industri Wajib Lapor Pengendalian Emisi Gas Buang Tiap Pekan di SIINas
Soroti Perselingkungan ASN, Psikiater Ungkap Dampak Buruk Berselingkuh: Stres hingga Sakit Jantung dan Stroke
Proses Hotman Paris Jadi Kuasa Hukum Keluarga Imam Masykur
Gara-gara Kecanduan Judi Online, Pegawai Manufaktur Tekstil Gelapkan Barang Perusahaan
Hotman Paris: Ada Korban Lain oleh Oknum TNI? Ayo, Hubungi Hotman 911