Arahpublik.com - Platform e-commerce milik Alibaba Group, Xianyu, adalah salah satu aplikasi jual beli barang bekas yang terkenal di China.
Pengguna aplikasi ini kerap mencari pakaian hingga barang elektronik yang sudah menjadi barang bekas, dengan cara bertransaksi dengan sang penjualnya.
Menariknya, ada sebuah fenomena unik tentang cara penjual di aplikasi itu yang sukses menarik perhatian pelanggan, yang dikenal dengan istilah Xianyu Literature.
Xianyu Literature menjadi trik andalan para penjual di aplikasi Xianyu untuk membagikan kisah di balik produk yang mereka tawarkan kepada pelanggan.
Kisah di balik produk barang bekas itu menjadi menarik, karena para pelanggan penasaran dengan barang yang dimiliki sang penjual.
Baca Juga: Prabowo Tegas Lawan Penyelundupan, Pemerintah Amankan Potensi Kebocoran Rp3,9 Triliun
Cerita Sang Penjual Laptop Bekas
Salah satu contoh Xianyu Literature yang ditemukan di dalam aplikasi Xianyu, adalah momen seorang penjual yang menuliskan kisah tentang laptop bekasnya.
Dikutip dari Rest of World, kisah yang panjang itu dimulai dengan pengantar yang dramatis tentang pertemuan si penjual dengan sang mantan pacar.
Baca Juga: Komitmen Nyata BRI Menuju Ekonomi Hijau, Portofolio Pembiayaan Berkelanjutan Capai Rp764,8 Triliun
"Saya baru saja dibebaskan dari penjara saat pertama kali bertemu dengannya pada tahun 2016," ujarnya.
Kemudian, sang penjual laptop bekas itu mengaku kerap menggunakan laptopnya untuk menonton TV bersama sang mantan pacar.
Nilai laptop itu terasa semakin tinggi ketika si penjual bercerita bahwa sang mantan pacarnya akan segera menikah dengan orang lain.
Artikel Terkait
Venezia Takluk dari AC Milan, Jay Idzes Trending di Media Sosial, Netizen Beri Komentar Kocak
Tiga Menteri Ikonik Era Jokowi yang Dicintai Netizen Tapi Tidak Ada di Kabinet Prabowo, Salah Satunya Eks Menlu RI Retno Marsudi
Lawan Jepang di GBK, Timnas Indonesia Bakal Didukung Ribuan Warga Korsel: Netizen Sebut Ada Dendam Masa Lalu, Ini Sejarahnya
Prabowo Unggah Tingkah Gemas Kucing Bobby di Istana, Warganet Ramai Komentar Lucu
Heboh! Selebgram Siti Septi Ariyanti Tuding Suaminya Selingkuh Saat Ditinggal Umrah, Begini Reaksi Warganet
Kinerja Prabowo Diapresiasi Warganet hingga Banjir Doa: Banyak yang Sayang sama Bapak
Menyoal Mendikdasmen Catut Pelajaran Matematika Buat Anak TK, Begini Penilaian Kocak Warganet
Wapres Gibran Ajak Warga Curhat Langsung ke Istana Jadi Sorotan Warganet: Pasti Kerepotan!
Warganet Puji Prabowo Kenakan Jam Tangan 'Murah' saat Bertemu Presiden China Xi Jinping
Akbar Faizal Kritik Keras Gibran Soal Layanan Aduan Warga RI ke Istana hingga Pembelaan Warganet untuk Sang Wapres
Ketahuan! Sosok Pacar Baru Gading Saat Momen Liburan Bareng Gisel dan Gempi, Begini Soal Restu Roy Marten