• Minggu, 8 September 2024

Putusan Mahkamah Internasional, Israel Diminta Ambil Langkah Lindungi Warga Sipil Palestina dari Segala Ancaman

- Minggu, 28 Januari 2024 | 18:14 WIB
Warga Palestina tengah mengubur sejumlah korban yang meninggal dunia. (Foto: Twitter/X @EyeonPalestine)
Warga Palestina tengah mengubur sejumlah korban yang meninggal dunia. (Foto: Twitter/X @EyeonPalestine)

Baca Juga: Timnas Indonesia Fokus Persiapan Hadapi Australia di Babak 16 Besar, Rizki Ridho Belajar Dari Pertandingan Kontra Jepang

Sementara itu, Hakim Presiden ICJ, Joan Donoghue menggambarkan penderitaan warga Palestina di Gaza.

Ia menyoroti dampak buruk terhadap anak-anak dan mengutip penjelasan rinci mengenai darurat kemanusiaan dari para pejabat PBB dan adanya darurat kemanusiaan.

Meskipun pernyataan terhadap Israel telah resmi digaungkan, keputusan ICJ tersebut masih dianggap menyimpang dari seruan Afrika Selatan yang meminta Israel untuk menghentikan semua aktivitas militer di Palestina.

Hingga saat ini, di Palestina pertempuran terberat telah terjadi dalam beberapa minggu terakhir dan terjadi di kawasan ramai yang dipenuhi ratusan ribu orang.

Baca Juga: HP Disita Usai Pemeriksaan, Aiman Khawatir Identitas Narasumber Pemberi Informasi Terungkap

Hal ini menyebabkan banyak warga mengungsi ke tempat yang lebih aman.

Warga Palestina yang berlindung di Gaza selatan mengatakan, mereka merasa kecewa dengan tidak adanya perintah gencatan senjata dari ICJ.

Namun, mereka juga berharap keputusan tersebut akan membawa pertanggungjawaban.***

Baca Juga: Hadiri Pertemuan KWI, Prabowo Sampaikan Komitmen Pada Kontestasi Santun dan Damai

Halaman:

Editor: Al-Afgani Hidayat

Sumber: Reuters, The Hill, France 24

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Terpopuler

X