• Kamis, 19 September 2024

Timnas Indonesia Miliki Kesempatan Ikuti Piala Dunia 2026, Seperti Ini Skenarionya

- Kamis, 13 Juni 2024 | 10:55 WIB
Timnas Indonesia memiliki kesempatan mengikuti Piala Dunia 2026. (Foto: Instagram @shintaeyong7777)
Timnas Indonesia memiliki kesempatan mengikuti Piala Dunia 2026. (Foto: Instagram @shintaeyong7777)

Baca Juga: Masih Buru Gembong Narkoba Fredy Pratama, Polri Lakukan Pemantauan Bersama Kepolisian Thailand

Kemudian, setiap negara, termasuk Indonesia, akan melakoni sepuluh pertandingan, yakni lima laga home dan lima laga away.

Berdasarkan kalender AFC jadwal babak ketiga kualifikasi Zona Asia FIFA World Cup 2026 bergulir pada 5 dan 10 September 2024. Lalu, 10 dan 15 Oktober 2024. Kemudian, 14 dan 19 November 2024.

Selanjutnya, kualifikasi pertandingan ke tujuh hingga ke sepuluh akan digelar pada pada 20 dan 25 Maret 2025 dan 5 hingga 10 Juni 2025 mendatang.***

Baca Juga: Viral Wanita Jadi Korban Pencurian HP Disertai Serangan Senjata Tajam, Korban Lapor ke Polsek

Halaman:

Editor: Al-Afgani Hidayat

Sumber: pssi.org

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

X