Pada kesempatan yang sama, Menkumham, Supratman Andi Agtas mendukung upaya meloloskan Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026.
“Mudah-mudahan dengan dukungan yang diberikan oleh Kementerian Hukum dan HAM, terutama terkait dengan naturalisasi ini, akan bisa memberikan kontribusi nyata dalam upaya meloloskan timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026,” jelasnya.
Baca Juga: Intip 4 Masalah Penyelenggaraan PON Aceh-Sumut 2024, Masalah Infrastruktur hingga Keresahan Atlet
Supratman berharap agar dukungan yang diberikan kepada timnas dapat mengangkat nama baik Indonesia di kancah internasional, khususnya sepak bola.
“Tentu saja tidak terlepas dari kontribusi yang dilakukan oleh Pak Erick, (terlebih) di cabang olahraga sepak bola, ini olahraga rakyat, olahraga kita semua,” simpulnya.***
Artikel Terkait
PSSI Kecam Aksi Rasis Kepada Guinea, Suporter Diminta Terima Kekalahan Timnas Indonesia Rebut Olimpiade
Cristiano Ronaldo Cetak Sejarah 1 Miliar Pengikut di Media Sosial, Jadi Atlet Terkaya Sejagad
Venezia Takluk dari AC Milan, Jay Idzes Trending di Media Sosial, Netizen Beri Komentar Kocak
PSSI Kecam Laga Kontroversi Aceh Vs Sulteng di PON 2024: Coreng Sepak Bola Indonesia, Siapkan Sanksi Terberat!
Viral Pernyataan Kontroversi Mantan Dubes RI Peter Gontha Soal Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia, Ini Pembelaan PSSI dan Kebijakan FIFA
Mees Hilgers dan Eliano Reijnders Bela Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia, Proeses Naturalisasi Hampir Ramoung
Main di GBK, Ini Harga Tiket Laga Timnas U20 Indonesia di Kualifikasi Piala Asia U20 2025
BREAKING NEWS: Ini Daftar 30 Pemain Timnas U20 Indonesia untuk Kualifikasi Piala Asia U20 2025
Timnas U20 Indonesia Menuju Piala Asia U20 2025: Jadwal Kualifikasi, Pemain dan Harga Tiket Pertandingan!
Menyelami Kontroversi di PON Aceh-Sumut 2024, Ini Perbandingan Anggaran dengan PON Papua 2020