Eliano akan berperan penting untuk memperkuat lini tengah Timnas Indonesia yang saat ini mengandalkan Tom Haye dan Nathan Tjoe A On.
Mees Hilgers Bikin Pertahanan Timnas Makin Solid
Berdasarkan catatan Transfermarkt, Mees merupakan tipikal pemain bek tengah murni.
Pemain yang memiliki tinggi 1,85 meter ini telah bermain di Liga Eredivisie bersama FC Twente sebanyak enam kali dan berhasil menciptakan satu asis.
Mees telah mendapatkan panggilan untuk bermain bersama Timnas Indonesia untuk pertandingan melawan Bahrain dan Tiongkok.
Dirinya menjadi opsi bagi Shin Tae-yong untuk memperkuat lini pertahanan Timnas Indonesia.
Posisi Eliano yang Fleksibel
Adapun Eliano, juga mendapatkan panggilan Timnas Indonesia untuk menghadapi laga lawan Bahrain dan China.
Posisi Eliano lebih fleksibel ketimbang Mees. Ia tidak hanya mampu bermain di lini tengah, tapi juga ahli di sisi sayap penyerangan maupun pertahanan.
Transfermarkt mencatat, Eliano berpengalaman dalam posisi Bek Sayap Kanan, Penyerang Tengah, dan Penyerang Sayap Kiri.
Pemain dengan tinggi 1,68 meter ini, sejauh ini telah bermain sebagai pemain lini tengah utama PEC Zwolle sebanyak lima pertandingan.
Sebagai informasi tambahan, Eliano merupakan adik kandung dari gelandang klub AC Milan dan Timnas Belanda, Tijjani Reinjders ***
Artikel Terkait
Calvin Verdonk Resmi Jadi WNI, Erick Thohir Berharap Bakal Perkaya Komposisi Pemain Timnas Indonesia
Viral Pernyataan Kontroversi Mantan Dubes RI Peter Gontha Soal Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia, Ini Pembelaan PSSI dan Kebijakan FIFA
Pekan Depan! Mees Hilgers dan Eliano Reijnders Resmi Jadi WNI, Pengambilan Sumpah di Belanda
Pengumuman! Pertandingan Timnas U20 Indonesia di Kualifikasi Piala Asia U20 2025 Dialihkan ke Stadion Madya Senayan
Erick Thohir Terima Bola Bertandatangan Paus Fransiskus: Ini Bola Berkah, Bakal Disimpan PSSI
Ini Alasan Timnas Indonesia Wajib Belajar dari Belanda, Prestasi KNVB yang Melahirkan Filosofi ‘Total Football’
Timnas Indonesia Lolos ke Piala Asia U20 2025, Aksi Jens Raven Disorot Shin Tae-yong dan Indra Sjafri
Mees Hilgers dan Eliano Reijnders Jadi WNI, Erick Thohir Sebut Demi Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Erick Thohir Bocorkan Alasan Sumpah WNI Mees Hilgers dan Eliano Reijnders di Belgia, Apresiasi Semua Pihak
Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Shin Tae-yong Panggil 27 Pemain Lawan Bahrain dan China
Demi Tragedi Kanjuruhan Tidak Terulang Lagi: Deretan Sanksi Komdis PSSI Atas Pelanggaran Pemain hingga Panitia Pertandingan Liga Indonesia