Baca Juga: Peparnas XVII Solo 2024 Lahirkan Atlet Baru Judo Tunanetra, Potensi Tampil di ASEAN Para Games 2025
Pesta olahraga empat tahunan penyandang disabilitas Indonesia edisi kali ini akan berakhir dan ditutup malam ini, Minggu (13/10/2024).
Sementara itu, Pj Gubernur Jateng, Nana Sudjana, bangga, sekaligus mengapresiasi perjuangan kontingen tuan rumah atas prestasi hebat di Peparnas XVII.
“Sudah bisa dipastikan Jateng menjadi juara umum PEPARNAS XVII, tentu menjadi kebanggaan bagi atlet dan seluruh masyarakat Jawa Tengah,” tegas Nana Sudjana.
Baca Juga: Atlet Puji Kualitas Konsumsi di Venue Peparnas XVII Solo 2024: Enak, Variatif dan Tepat Waktu
Berikut ini daftar lima besar teratas perolehan medali Peparnas XVII Solo 2024, hingga akhir terakhir, Minggu (13/10/2024) pukul 10.00 WIB.
- Peringkat 1 Jawa Tengah (Jateng): 161 emas, 121 perak, 124 perunggu. Total 406 medali.
- Peringkat 2 Jawa Barat (Jabar): 120 emas, 116 perak, 118 perunggu. Total 354 medali.
- Peringkat 3 DKI Jakarta: 39 emas, 29 perak, 36 perunggu. Total 104 medali.
- Peringkat 4 Papua: 33 emas, 44 perak, 40 perunggu. Total 117 medali.
- Peringkat 5 Sumatera Utara (Sumut): 28 emas, 26 perak, 19 perunggu. Total 73 medali.
Baca Juga: Pengelolaan Aset Wealth Management BRI Tumbuh 23,05 Persen, Nasabah Prioritas Capai 161 Ribu
Sebagai informasi, pengumuman resmi kontingen Jateng juara umum Peparnas XVII Solo 2024 dilakukan pada upacara penutupan di Stadion Manahan Solo, Minggu (13/10/2024) malam.***
Artikel Terkait
Tuan Rumah Peparnas 2024, Nana Sudjana Optimis Jateng Kembali Raih Juara Umum
Kontingen Jateng Bidik Juara Umum Peparnas 2024 di Solo Raya, Nana Sudjana: Berjuang Semaksimal Mungkin
Peparnas XVII Solo 2024 Mulai Panas! Jateng dan Jabar Saling Kejar Rebut Posisi Juara Umum
Murid SLB Tegar Lukis Maskot Peparnas XVII Solo 2024 Kebo Bule dengan Mulut, Berawal Suka Gambar Wayang
Pimpin Sementara Klasemen, Cabor Para-Atletik Tulang Punggung Jateng di Peparnas XVII Solo 2024: Panen Medali Emas, Perak dan Perunggu
Kisah Atlet Para-Atletik Vitasari, Sang ‘Bayi Ajaib’ di Peparnas XVII Solo 2024: Usia 15 Tahun Gondol Tiga Medali Emas
Jateng Menuju Juara Umum Peparnas XVII Solo 2024, Pj Gubernur Nana Sudjana Sebut Komitmen dari Awal: Saya Yakin!
Ada Bengkel Kursi Roda Gratis di Peparnas XVII Solo 2024: Sangat Membantu Performas Atlet, Cek Lokasinya!
Gibran Sebut Pelaksanaan Peparnas XVII Solo 2024 Lebih Baik Ketimbang PON XXI Aceh-Sumut, Ini Janji Wapres Terpilih
Peparnas XVII Solo 2024 Ajang Regenerasi, NPC Indonesia Lirik 18 Atlet Baru Persiapan ASEAN Para Games 2025 dan Paralimpiade 2028
Transportasi di Peparnas XVII Solo 2024 Sangat Optimal Bantu Atlet Penyandang Disabilitas, Ini Faktornya!