Babak Kedua
Di babak kedua, Al Nassr juga tampak mendominasi jalannya pertandingan. Sedangkan Abha memanfaatkan serangan balik.
Pada menit ke-65, Ronaldo turut menyumbang gol. Namun, gol tersebut dianulir wasit lantaran CR7 dinilai offside.
Kemudian, di masa injury time, Karl Toko Ekambi, pemain Abha, berhasil menyarangkan bola ke gawang Al Nassr setelah mendapat umpan dari Mohammed Al Konaideri pada menit ke-90+1.
Baca Juga: Bulan Madu di Mana? Ini 7 Rekomendasi Destinasi Wisata Bertema Alam di Indonesia yang Romantis
Sejatinya, Ronaldo, Talisca, dan Mane mendapat beberapa peluang. Namun, peluang tersebut tidak membuahkan hasil.
Oleh karena itu, pertandingan Al Nassr VS Abha ini berakhir imbang denga skor 2-2.***
Baca Juga: Presiden Jokowi Terima Surat Pengunduran Diri Mentan SYL, Ini Penggantinya