Baca Juga: SPBU Pertamina dan Swasta Umumkan Penurunan Harga BBM, Simak Harga Terbaru!
Justru, di menit ke-89, sundulan Mitrovic berhasil menjebol gawang Al Nassr kedua kalinya usai menerima tendangan sudut dari Al Dawsari.
Tiga menit kemudian, Mitrovic mendapat kesempatan mendapat bola di sisi kanan dalam kotak penalti.
Bola pun ia tendang mengarah ke tiang gawang sehingga Alaqidi tidak dapat menepis bola tersebut.
Di masa tambahan waktu, Ali Al Bulaihi mendapat kartu merah lantaran dinilai membuat provokasi dalam pertandingan tersebut.
Baca Juga: TKN Prabowo-Gibran Puji Putusan MK No 141, Habiburokhman: Anwar Usman Jadi Korban Kambing Hitam
Bahkan, ia terlihat berulang kali memprovokasi Ronaldo. Akan tetapi, sang mega bintang asal Portugal itu tidak terpancing dengan provokasi Al Bulaihi.
Dengan demikian, skor Al Nassr VS Al Hilal berakhir 0-3 untuk kemenangan Al Hilal.
Susunan Pemain
Al Nassr (4-2-3-1)
Alaqidi, Telles (37' Ahmed), Laporte, Alawjami (89' Khalil Marran), Al Ghanam, Fofana (72' Ghareeb), Brozovic; Mane, Talisca, Otavio; Cristiano Ronaldo
Pelatih: Luis Castro
Baca Juga: Artis Senior Kiki Fatmala Meninggal Dunia di Usia 56 Tahun, Idap Komplikasi Kanker
Al Hilal (4-2-3-1)
Bono; Al-Burayk (84' Aldawsari), Al Bulaihi, Koulibaly, Abdulhamid; Neves, Milinkovic-Savic; Al-Dawsari, Michael (77' Kanno), Malcom; Mitrovic
Pelatih: Jorge Jesus