Baca Juga: Dukung Peserta Miss Universe, Finalis Putri Indonesia 2020 Soroti Isu Pelecehan
Agung merinci, masyarakat Surabaya yang ingin mengetahui banyak terkait program ini bisa datang langsung ke Grand City Mall Surabaya.
"Silakan hadir langsung ke Lapangan parkir Grand City Mall Surabaya hari ini,” ucap Agung.
“Di situ akan dijelaskan info lengkap seputar program konversi motlis disertai demo proses konversi dan bengkel yang mengerjakan," lanjutnya.
Agung mengatakan, target sebanyak 50.000 sepeda motor pada 2023 ini, akan beralih dari bahan bakar bensin menjadi listrik.
"Sementara tahun depan ditargetkan meningkat menjadi 150.000 unit konversi motor listrik," pungkasnya.
Setelah Surabaya, acara yang sama akan menyasar ke 8 kota besar lainnya di Indonesia.
Kedelapan kota tersebut, yakni Yogyakarta, Semarang, Bandung, Medan, Balikpapan, Makassar, Mataram, dan Kupang Nusa Tenggara Timur.***
Artikel Terkait
Mitsubishi All-New eK X EV Bakal Mejeng di GIIAS 2023, Intip Spesifikasi Mobil Listrik Mungil Ini!
Varian dan Harga The New SUV Mitsubishi yang Debut di GIIAS 2023 Pekan Depan
GIIAS 2023 Dimulai, Lebih dari 30 Merek Otomotif Kelas Dunia Dipamerkan, dari Mobil hingga Sepeda Motor
Resmi Dibuka! Berikut Harga Tiket Masuk GIIAS 2023
Toyota Alphard Hybrid EV, Mobil Orang Kaya Ini Meluncur di GIIAS 2023, Begini Profil Singkatnya!
Diluncurkan di GIIAS 2023, Mitsubishi XForce Dijual Mulai Rp379,9 Juta, Berikut Varian dan Pilihan Warna!
Daftar 49 Merek Kendaraan Bermotor yang Mejeng di GIIAS 2023, Pamer Kecanggihan dan Desain Terbaru
GIIAS 2023, Menko Airlangga Sebut Industri Otomotif Tulang Punggung Pertumbuhan Ekonomi Nasional
Ajang GIIAS 2023, Ketua Umum Gaikindo Sebut Produksi Kendaraan Bermotor Indonesia Peringkat 11 Dunia
GIIAS 2023, Wuling New Almaz RS Tampil dengan Eksterior dan Interior Terbaru, Lebih Modern dan Futuristik