Baca Juga: Pengamat Melihat Ketegasan dalam Arahan Presiden Prabowo di Rapat Perdana Kabinet Merah Putih
Pada GIIAS Semarang 2024, Sumantri mengatakan, Honda tidak hanya menampilkan lini kendaraan terbaik, tetapi juga menawarkan program menarik selama pameran berlangsung.
Berikut ragam program menarik bisa didapatkan pengunjung jika melakukan pemesanan unit mobil Honda di GIIAS Semarang 2024.
Baca Juga: Survei LSI Denny JA Sebut Prabowo di Puncak Popularitas 90,5 Persen, Pengamat Politik Ini Buka Suara
- Lucky Dip Senilai Total 200 Juta Rupiah
- Bunga Ringan Mulai 0% - 2,5%
- Gratis Asuransi
- Ekstra Cashback s/d 10 Juta khusus pembelian secara kredit
- Angsuran Mulai 2 Jutaan
- Tenor Hingga 8 Tahun
- Bebas Angsuran selama 1 Tahun
- Bebas Biaya Provisi
- Gratis Paket Perawatan Berkala s/d 4 Tahun atau 50.000km
- Gratis Merchandise Exclusive Honda
Tentunya, program tersebut diatas ada syarat dan ketentuan yang berlaku.
Selain itu, pada ajang GIIAS Semarang 2024, Honda juga melakukan kolaborasi dengan Strada Coffee.
Konsumen bisa mendapatkan refreshment secara gratis dengan melakukan test drive, selama persediaan masih ada.
Segera kunjungi booth Honda di GIIAS Semarang 2024 yang berlangsung selama lima hari, Rabu-Minggu (23-27/10/2024) di Muladi Dome Undip.***
Artikel Terkait
MotoGP Mandalika, Sepeda Motor Listrik Honda EM1 e: dan PCX160 Duet Dukung Repsol Honda Team
Motor Listrik Honda EM1 e: dan PCX160 Jadi Kendaraan Operasional di MotoGP Mandalika, Intip performanya!
Murah Meriah! Cek Harga Tiket GIIAS Semarang 2024 dan Cara Pembelian, Jangan Terlewatkan Pameran Otomotif Terbesar Tanah Air
Wajib Dikunjungi! GIIAS Semarang 2024 Suguhkan Ragam Program Menarik yang Siap Manjakan Pengunjung
GIIAS Semarang 2024 Hadir 23 Oktober, Ini Harga Tiket dan Rute Alternatif Menuju Lokasi Pameran
GIIAS Semarang 2024 Sediakan Area Parkir Luas, Aman dan Nyaman Bikin Pengunjung Pameran Otomotif Tidak Khawatir
GIIAS Semarang 2024 Dibuka! Ini Hal Penting yang Wajib Diketahui Sebelum Berkunjung
GIIAS Semarang 2024 Resmi Dibuka: Pajang 19 Merek Otomotif Dunia di Venue Baru hingga Apresiasi Kepada Gaikindo
GIIAS Semarang 2024, Chery Hadirkan Tiggo 5X dan 8, Omoda E5 hingga iCAR 03
GIIAS Semarang 2024: Honda Tampilkan Step WGN e:HEV dan Mobil Listrik e:N1 untuk Pertama Kalinya