Kedua varian All-new SANTA FE juga menawarkan tiga pilihan Drive Mode, yaitu Eco, Normal, Sport.
Tiga pilihan tersebut, untuk membantu pengemudi menentukan gaya berkendara sesuai kebutuhan.
Mode Eco menciptakan kinerja kendaraan yang semakin efisien.
Lalu, Mode Normal menjadi pengaturan default yang cocok untuk mobilitas harian.
Terakhir, Mode Sport hadir untuk mendorong akselerasi mobil yang lebih cepat.
Selain itu, all-new SANTA FE memiliki dua pilihan transmisi, yaitu 8-speed Automatic Transmission untuk varian ICE, dan 6-speed Automatic Transmission untuk varian hybrid.
Tentunya, transmisi ini mampu mengoptimalkan efisiensi bahan bakar serta kendali yang lebih halus saat berkendara.
Inovasi Teknologi Terdepan Khas Hyundai
Performa tangguh all-new SANTA FE juga dilengkapi Hyundai Smartsense, Hyundai Bluelink, dan dual wireless charging.
Melalui Hyundai Smartsense, pengguna bisa merasakan pengalaman berkendara yang semakin nyaman dan aman di berbagai kesempatan.
Misalnya, Surround View Monitor (SVM) yang memudahkan pengemudi mengawasi situasi di sekelilingnya demi keamanan saat berkendara.
Artikel Terkait
Punya Desain Gagah dan Lapang, Kapan Hyundai All-new SANTA FE Mengaspal di Indonesia?
Menyingkap Tampilan Eksterior dan Interior Hyundai all-new SANTA FE yang Meluncur Oktober 2024
Segera Mengaspal di Jalanan, Hyundai all-new SANTA FE Sudah Bisa Dipesan di Diler Seluruh Indonesia
GIIAS Semarang 2024 Hadir 23 Oktober, Ini Harga Tiket dan Rute Alternatif Menuju Lokasi Pameran
GIIAS Semarang 2024 Sediakan Area Parkir Luas, Aman dan Nyaman Bikin Pengunjung Pameran Otomotif Tidak Khawatir
GIIAS Semarang 2024 Dibuka! Ini Hal Penting yang Wajib Diketahui Sebelum Berkunjung
GIIAS Semarang 2024 Resmi Dibuka: Pajang 19 Merek Otomotif Dunia di Venue Baru hingga Apresiasi Kepada Gaikindo
Saat Hyundai Stargazer Jadi Official Vehicle Partner Liga 1 Indonesia: Kendaraan Operasional dan Hadiah Pemain
Intip Fitur dan Keunggulan Hyundai Stargazer: Kendaraan Resmi Liga 1 Indonesia dan Hadiah Buat Pemain
Berapa Harga Hyundai Generasi Ke-5 SANTA FE yang Resmi Mengaspal di Indonesia? Ada Promo Menarik Lho!
Menjelajahi Keunggulan Hyundai all-new SANTA FE: Eksterior dan Interior hingga Fitur Unik Nan Canggih