otomotif

Bocoran Spesifikasi dan Harga Mobil Listrik Hyundai IONIQ 6 yang Baru Saja Dijual di Indonesia

Rabu, 16 Agustus 2023 | 13:17 WIB
Spesifikasi dan harga mobil listrik Hyundai IONIQ 6 yang baru saja dijual di Indonesia. (FOTO: Dok. PT HMID)

Peningkatan platform E-GMP juga memungkinkan pengisian daya yang lebih optimal.

Baca Juga: Presiden Jokowi Kukuhkan 76 Anggota Paskibraka 2023, Diawali Pembacaan Ikrar Putra Indonesia

IONIQ 6 telah mendukung teknologi DC ultra fast charging hingga 800V.

Dengan teknologi tersebut, IONIQ 6 mampu mengisi daya hanya dalam waktu 18 menit (10%–80%) menggunakan ultra fast-charger dengan kapasitas 350 kW.

Adapun pengguna bisa menikmati pengisian super cepat ini di Ultra Fast Charging Station Hyundai di Plaza Indonesia, Jakarta.

Baca Juga: Fakta Karyawan KAI: Jadi Tersangka Teroris, Gabung Jaringan MIB 2010, Baiat ke ISIS 2014

IONIQ 6 juga kompatibel terhadap DC fast charging dengan daya 50kW dengan durasi pengisian sekitar 73 menit (10%–80%).

Ada pula AC standard charging dengan daya 7kW dengan waktu pengisian sekitar 12 jam (0%–100%).

Sama halnya dengan IONIQ 5, IONIQ 6 juga menawarkan teknologi Vehicle-to-Load (V2L).

Baca Juga: Tangis Pak Midun Pecah di Depan GBK, Netizen: Luar Biasa, Padahal Bukan Keluarga Korban

Menawarkan kapasitas hingga 3.600 watt, fitur ini memungkinkan mobil berfungsi sebagai pengisi daya listrik dalam perjalanan.

Jadi pengguna bisa mengisi daya perangkat listrik apa pun, dari sepeda listrik, skuter listrik, hingga peralatan berkemah, langsung dari kendaraan.

Selain memiliki power outlet eksternal, IONIQ 6 juga menyediakan power outlet di interior kendaraan.

Baca Juga: Buntut Konten Video Jilat Es Krim Oklin Fia, Polisi Segera Panggil Saksi

Kelebihan fitur ini, dapat digunakan untuk mengisi daya smartphone, laptop, dan gadget lainnya dengan praktis.

Halaman:

Tags

Terkini