otomotif

Mitsubishi Xforce Diperkenalkan di Bandung dan Surabaya, Intip Harga dan Spesifikasi!

Jumat, 25 Agustus 2023 | 23:04 WIB
Mitsubishi Xforce diperkenalkan di Bandung dan Surabaya, intip harga dan spesifikasinya. (FOTO: Dok. Mitsubishi Motors)

Pilihan warna Mitsubishi Xforce Ultimate CVT, ada Graphite Gray Metallic, Energetic Yellow, Quartz White Pearl, Jet Black Mica, Blade Silver, Red Metallic.

Sementara Mitsubishi XForce Exceed CVT, terdapat pilihan warna, yakni Graphite Gray Metallic, Energetic Yellow, Quartz White Pearl, Jet Black Mica, Blade Silver, Red Metallic.

Varian Mitsubihsi XForce, saat ini telah dilengkapi dengan varian baru dengan beberapa fitur ADAS.

Baca Juga: BKN Umumkan Jadwal Penerimaan PPPK 2023 Bersamaan dengan Pendaftaran CPNS

Fitur ADAS yang domaksud, seperti Active Stability Control (ASC), Blind Spot Warning (BSW), and Rear Cross Traffic Alert (RCTA).

Tentunya, fitut-fitur tersebut, untuk lebih mendukung keamanan berkendara.

Selanjutnya, Mitsubishi Motors juga berencana untuk meluncurkan satu varian yang lebih tinggi dengan fitur ADAS yang lebih lengkap.

Baca Juga: Sepekan Bersama Jokowi di Afrika, Pertamina Jalin 4 Kerja Sama Bisnis Migas

Mobil SUV yang mirip dengan model XFC ini, juga menawarkan keselamatan pengendalian di jalan, memberikan keamanan berkendara di berbagai cuaca dan kondisi jalan.

Hal itu karena Mitsubishi XForce telah dilengkapi dengan 4 airbags (driver, passenger dan side airbags),

Dalam berkendara, Mitsubishi XForce dilengkapi dengan empat mode berkendara, yakni Normal, Wet, Gravel, Mud.

Baca Juga: Ini Jadwal Lengkap Penerimaan CPNS 2023 yang Diterbitkan BKN

Model Wet pertama kali disematkan pada Mitsubishi XForce yang menggunakan teknologi four-wheel control Mitsubishi Motors.

Selain itu, Mitsubishi XForce jadi mobil 2WD Mitsubishi pertama yang menggunakan model Wet.

Pilihan empat mode berkendara tersebut, bisa digunakan sesuai dengan kondisi jalan dan cuaca.

Halaman:

Tags

Terkini