otomotif

Pengunjung GIIAS Bandung 2024 tak Perlu Bingung, Ini 6 Lokasi Parkir Kendaraan yang Aman dan Nyaman

Selasa, 24 September 2024 | 09:33 WIB
Ilustrasi lokasi parkir GIIAS Bandung 2024. (Foto: GIIAS)

Lokasi Parkir Restoran Alam Desa

Baca Juga: Mewaspadai Sesar Garsela Wilayah Bandung dan Garut: Deretan Gempa yang Terjadi, Pelajari 6 Langkah Mitigasinya

Kantung parkir yang terdapat di restoran alam desa ini berlokasi di jalan Nana Rohana No. 60 berjarak kurang lebih 600 meter dari area pameran.

Are aparkir ini dapat menampung kendaraan roda dua dan roda empat.

Kantung Parkir Jalan Sudirman

Baca Juga: Paslon Andika - Hendi dan Ahmad Luthfi - Gus Yasin Bertarung di Pilkada Jateng, KPU Jateng: Malam Ini Undi Nomor Urut

Kantung parkir tambahan yang tersedia di Jalan Sudirman no 633, hanya dapat menampung kendaraan roda empat.

Lokasi Parkir Sepanjang Jalan Suryani

Area parkir yang berlokasi di jalan Suryani ini resmi bekerjasama dengan Dishub Kota Bandung, yang berjarak kurang lebih 500 meter dari area pameran.

Baca Juga: Paus Fransiskus Puji Keluarga di Indonesia Banyak Anak, Intip Bahaya Childfree yang Mengintai

Namun sayang, area parkir ini hanya dapat menampung kendaraan roda empat.

Harga Tiket

Tiket GIIAS Bandung 2024, dapat dibeli secara Online untuk mendapatkan penawaran harga khusus.

Baca Juga: Hotman Bagikan Momen IShowSpeed Berpesta di Kelab Miliknya: Thank You For Coming!

  • Untuk Tiket Weekdays (Rabu-Jumat) sebesar Rp15.000.
  • Untuk Tiket Weekends (Sabtu-Minggu) sebesar Rp25.000.

Sedangkan tiket secara Onsite dapat dibeli pada saat pameran berlangsung:

Halaman:

Tags

Terkini