otomotif

Punya Desain Gagah dan Lapang, Kapan Hyundai All-new SANTA FE Mengaspal di Indonesia?

Sabtu, 28 September 2024 | 19:57 WIB
Tampilkan Hyundai All-new SANTA FE yang siap dipasarkan di Indonesia. (Foto: Dok. Hyundai Indonesia)

Baca Juga: Tia Rahmania, Masuk Daftar Nama Caleg DPR Terplih 2024 yang Dipecat Partai, Ada Juga yang Diganti KPU 

Harapannya, kata dia, all-new SANTA FE dapat menjadi andalan pelanggan dalam berpetualang bersama keluarga dan orang-orang terdekat.

Performa Kendaraan yang Cocok Untuk Berpetualang

All-new SANTA FE dirancang dengan desain lebih tangguh dan performa yang lebih bertenaga dibandingkan generasi sebelumnya.

Baca Juga: IFG LBM 2024 Gandeng HOKA Run Club, Persiapkan Pelari untuk Maraton Terindah dan Menantang di Labuan Bajo

Kendaraan ini akan hadir dengan dua pilihan powertrain, yaitu Hybrid Electric Vehicle (HEV) didukung oleh mesin bertenaga turbo hybrid 1.6 T-GDI HEV.

Ada pula varian Internal Combustion Engine (ICE) dengan dukungan mesin berbahan bakar bensin 2.5L GDI, yang dapat meningkatkan efisiensi bahan bakar.

Dengan performa mesin yang memberikan tenaga yang maksimal serta torsi besar, menjadikannya pilihan ideal bagi mereka yang menginginkan pengalaman berkendara yang lebih unggul.

Baca Juga: GIIAS Bandung 2024 Bisa Jadi Alternatif Keseruan di Akhir Pekan, Coba Langsung Mobil dan Motor Impian

Selain itu, all-new SANTA FE juga akan hadir dengan dengan fitur keselamatan aktif Hyundai Smartsense yang paling canggih.

Hal tersebut, tentunya menjadi lengkap untuk pengalaman berkendara semakin lebih nyaman dan aman. Nantikan kehadiran all-new SANTA FE, pada Oktober 2024.***

Halaman:

Tags

Terkini