Arahpublik.com - Program Makan Bergizi Gratis (MBG) untuk para siswa di sekolah telah mulai dijalankan pemerintah Presiden Prabowo Subianto, sejak dilantik pada 20 Oktober 2024 lalu.
Seperti diketahui, program MBG merupakan salah satu dari delapan program prioritas pemerintah Prabowo-Gibran, dengan melakukan uji coba pada November dan Desember 2024.
Terkait hal itu, bagaimana upaya pemerintah sejauh ini dalam menjalankan program makan bergizi gratis untuk anak-anak sekolah di Indonesia? Berikut ulasan selengkapnya:
Wamendagri: Bisa Memanfaatkan Hasil Bumi
Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) Ribka Haluk menyebut program MBG ini juga dapat didorong dengan pemanfaatan hasil bumi, terkhusus di Papua.
Wamendagri mengungkap kunjungannya dalam kegiatan uji coba program MBG di Sekolah Dasar (SD) Negeri Dobonsolo, Sentani, Papua.
"Papua ini alamnya cukup kaya, jangan sampai ada kurang sayur, lauk, telur," sebut Ribka Haluk kepada awak media di Jakarta, pada Rabu (20/11/2024).
Selain itu, Ribka Haluk juga menyoroti hasil pertanian dari masyarakat harus dioptimalkan oleh pemerintah demi pemenuhan nutrisi anak-anak di sekolah.
Baca Juga: Paula Ikhlas, Baim Lega! Inilah Sederet Fakta Terbaru di Sidang Cerai Ayah-Ibu Kiano dan Kenzo
"Semua hasil pertanian daripada masyarakat itu harus dibeli oleh pemerintah dan buat pola makanan yang bergizi untuk anak-anak," tegasnya.
Gibran Kawal Program MBG di Jakarta
Pada 19 November 2024, Wapres RI Gibran Rakabuming Raka juga kedapatan tengah mengawal pelaksanaan program makan bergizi gratis di sekolah SD Jakarta.
Artikel Terkait
Uji Coba Program Makan Bergizi Gratis Dilaksanakan di Kota Solo, Begini Tanggapan Kepala Sekolah
Imam Besar Istiqlal Sebut Makan Bergizi Gratis Program Islami dan Religius: Insyaallah Rakyat Indonesia Makin Cerdas
Imam Besar Istiqlal Dukung Program Makan Bergizi Gratis: Ada di Sejarah Rasulullah, Ingatkan Hadistnya untuk Anak
Prabowo Imbau Semua Kementerian dan Lembaga Segera Eksekusi Makan Bergizi Gratis: Tepat Sasaran, Jangan Takut Kesulitan
Dapat Makan Bergizi Gratis, Murid SD Titip Surat untuk Presiden Prabowo dan Wapres Gibran, Ternyata Ini Isinya
Dukung Program Prabowo, Pemprov Jateng Mulai Uji Coba Makan Bergizi Gratis di Tiga Daerah Ini
Jadwal, Lokasi dan Anggaran Uji Coba Makan Bergizi Gratis di Jateng
Program Andalan Prabowo Makan Bergizi Gratis Didukung Amerika Serikat dan China
Prabowo Hadiri Indonesia-Brasil Business Forum 2024, Ingin Belajar Program Makan Bergizi Gratis dan Energi Terbarukan
Prabowo Ungkap Makan Bergizi Gratis di KTT G20 Brazil, Ini 3 Fakta Terbaru yang Salah Satunya Soal Target Anggaran!