Imam Besar Istiqlal Dukung Program Makan Bergizi Gratis: Ada di Sejarah Rasulullah, Ingatkan Hadistnya untuk Anak

- Minggu, 13 Oktober 2024 | 13:12 WIB
Potret Imam Besar Masjid Istiqlal, Prof. Dr. KH. Nasaruddin Umar. (Foto: Instagram @nasaruddin_umar)
Potret Imam Besar Masjid Istiqlal, Prof. Dr. KH. Nasaruddin Umar. (Foto: Instagram @nasaruddin_umar)

Nasaruddin, merinci bahwa pertumbuhan sendiri dapat dibagi menjadi beberapa tahapan penting.

Baca Juga: DPR Soroti Korban Pelecehan di Panti Asuhan Tangerang, Ini Kata Sang Guru yang Ungkap Keluhan Para Santri: Ustaz Ingin Pulang

Pertama yaitu oral stage di umur antara 0-1 tahun, anal stage antara 2-3 tahun, phallic stage antara 3-5 tahun.

Lalu, latency stage antara 5 tahun sampai pubertas, dan genital stage yaitu masa puber hingga dewasa.

“Bagaimana kita bisa berharap generasi cerdas kalau gizi pada masa pertumbuhan, phallic stage, minus dari yang diperlukan,” jelasnya.

Baca Juga: Transportasi di Peparnas XVII Solo 2024 Sangat Optimal Bantu Atlet Penyandang Disabilitas, Ini Faktornya!

Nasaruddin pun yakin kebijakan makan bergizi gratis untuk siswa ini akan membuat SDM rakyat Indonesia semakin cerdas.

“Dengan program ini InsyaAllah kita sangat berhitung ke depan pasti kualitas Indonesia ya warga negaranya akan semakin cerdas, selamat kepada Pak Prabowo membuat suatu program yang sangat Islami sangat religius,” pungkasnya.***

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizinĀ redaksi.

Editor: M. Rain Daling

Sumber: Rilis

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

X