suara-publik

Sambut Pesta Demokrasi dengan Kreativitas Tinggi

Rabu, 16 Agustus 2023 | 23:50 WIB
Ilustrasi Ganjar Pranowo menghormat pada para pahlawan bangsa. (Foto: Dok)

Baca Juga: Pratama Arhan Diam-Diam Meminang Putri Anggota DPR RI, Asnawi Komentar

Baliho LanjutGan! di Medan, Sumatera Utara. (Foto: Dok)

Sementara di daerah Sumatera, pesan baliho ini dianggap dekat sangat berhubungan dengan kehidupan sehari-hari.

“Bagus kali itu gambarnya, ada bapak Ganjar dan pahlawan-pahlawan juga. Slogannya juga relate kali, lanjutgan itu bahasa kita sehari-hari lah.” ujar Satia (28), seorang pekerja di Medan.

Berbe

Bisa bilang ini breakthrough, lah. Kalau spanduk-spanduk capres kan biasanya gitu-gitu aja, malah jadi polusi visual. Ini bener-bener beda, keliatan niat banget dibikinnya. Harus lebih banyak lagi nih, yang seperti ini.” ujar Kusno (30) seorang entrepreneur di Jakarta.

Baliho ini hadir atas inisiatif lanjut_id, sebuah gerakan kolektif kreatif dengan visi melanjutkan segala yang baik demi masa depan Indonesia digdaya.

Lanjut_id hadir dengan gerakan #LanjutGan melalui konten-konten kreatif di berbagai kanal digital seperti Instagram dan TikTok (@lanjut_id), juga produk-produk apparel dengan kata-kata penuh semangat yang tersedia di Lanjut_id Official Store.

Baca Juga: Doa Upacara HUT ke 78 RI Versi Kemenag, Isinya Menggetarkan Jiwa

Angin Segar Kampanye Politik Keratif

Di tengah riuhnya warna-warni pesta demokrasi, kampanye politik yang kreatif seperti ini menjadi angin segar.

Di samping penyampaian pesan yang menarik dan lebih efektif, bentuk-bentuk seperti ini juga turut membantu menyadarkan mereka yang masih acuh tak acuh terhadap pemilihan umum.

Pesta demokrasi sudah seharusnya dihadapi dengan kreativitas dan semangat positif untuk memajukan negeri. Di momen 78 tahun kemerdekaan Indonesia, semoga lebih banyak lagi pesan-pesan positif yang menyebar dan memuluskan jalan menuju Indonesia Digdaya. Merdeka!***

Baca Juga: Presiden Jokowi Ungkap Pondasi dan Strategi Raih Indonesia Emas 2045 di Sidang Tahunan MPR

 

 

Halaman:

Tags

Terkini